Tabulet Octa Q4 dibekali dengan layar berukuran 8 inci yang memiliki kemampuan multiouch 5 poin dan menawarkan resolusi 1024 x 768 piksel. Layar Tabulet Octa Q4 ini berteknologi IPS yang memiliki aspek rasio 4:3, sama seperti yang dimiliki Vandroid T5A dan iPad Mini.
Tablet ini juga bisa digunakan untuk telepon dan SMS. Di lengkap juga dengan berbagai kebutuhan konektivitas, seperti Bluetooth, WiFi, jaringan 3G dan GPS. Untuk kebutuhan berfoto, sudah disematkan dual kamera, masing – masing 2MP di belakang dan VGA di depan.
Di sektor dapur pacunya, di bekali dengan chipset Snapdragon S4 Play MSM8225Q dari Qualcomm yang mengusung prosesor Quad-Core ARM Cortex A-15 berkecepatan 1,5GHz. Kinerj performa di bantu dengan RAM bermuatan 1GB dan mesin grafis Adreno 203.
Sistem operasi yang digunakannya Android 4.1 Jelly Bean. Dilengkap pula dengan memori internal berkapasitas 4GB dan slot microSD yang dapat diekspansi hingga 32GB. Sebagai sumber daya, sudah dibenamkan baterai berdaya 3000mAh.
Harganya cukup murah sekali yakni sekitar 2 Juta Rupiah saja untuk satu unit Tabulet Octa Q4 ini.
Terimakasih untuk sobat klik gadget yang sudah membaca artikel mengenai Spesifikasi dan Harga Tabulet Octa Q4 Terbaru 2013, Mudah mudahan bisa bermanfaat untuk sobat klik-gadget dan para pecinta gadget di tanah air tercinta.